assalamu alaikum wr.wb buat sobatku yang belum tahu dengan binatang buas , berbulu ,memiliki cakar yang tajam dan ganas . lihat aj nih dibawah ini. Beruang hitam Amerika (nama ilmiah: Ursus americanus)[3]) adalah spesies beruang yang paling umum dan terkecil dari Amerika Utara. Beruang hitam merupakan omnivora (pemakan daging dan tumbuhan). Beruang hitam biasanya hidup di daerah hutan, tapi tidak meninggalkan hutan untuk mencari makanan. Kadang-kadang mereka tertarik dengan kegiatan manusia bila kekurangan makanan. Beruang hitam Amerika terdaftar oleh IUCN sebagai satwa berisiko rendah, karena spesies ini memiliki populasi global besar dan banyaknya diperkirakan dua kali lipat dari semua spesies beruang lainnya bila digabungkan.[1] Beruang hitam Amerika biasanya melakukan hibernasi selama musim dingin. Selama waktu ini, metabolisme dan denyut jantung beruang hitam mengalami penurunan yang terhubung satu sama lain.[4] Pada kenyataannya, selama hibernasi, jantung seekor beruang hi